Standar Operasional Prosedur (SOP)

UPT

Pusat Pengembangan Bisnis


Jl. H. M. Yasin Limpo No. 36, Romang Polong, Kabupaten Gowa

Nomor SOP

Un.06/OT.01.3/UPT-P2B/10

Tanggal Pembuatan

01 Maret 2017

Tanggal Revisi

24 April 2018

Tanggal Efektif

09 Maret 2017

Disahkan Oleh

Rektor

SOP PENGELOLAAN TERNAK SAPI

Dasar Hukum

Kualifikasi Pelaksana

  • PP Nomor 47 Tahun 2009 tentang Pembentukan Organisasi Kementerian Agama;

  • Peraturan Presiden No. 24 Tahun 2010 tentang Kedudukan, Tugas, dan Fungsi Kementerian Negara serta Susunan Organisasi Tugas, dan fungsi Eselon I Kementerian Agama

  • Peraturan Menteri Agama No. 85 tahun 2013 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Agama Nomor 25 tahun 2013 tentang Organisasi dan Tata Kerja UIN Alauddin Makassar

  1. Memahami Tugas dan Fungsi Pengelola Unit Agrobisnis

  2. Memahami Prosedur Pemeliharaan Ternak Sapi

Keterkaitan

Peralatan / Perlengkapan

  • SOP Pengelolaan ternak kambing SOP Pengelolaan ternak bebek/itik

  1. Komputer

  2. Panduan Pemeliharaan Ternak Sapi

Peringatan

Pencatatan/Pendataan

  • Pelaksanaan prosedur pemeliharaan dan pengelolaan ternak sapi harus sesuai dengan prosedur

  1. Buku Laporan Perkembangan pengelolaan ternak sapi

  2. Buku Laporan Kebutuhan pengelolaan ternak sapi

  3. Buku Laporan Kebutuhan pengelolaan ternak sapi

 

ALUR SOP

No Aktivitas Pelaksana Mutu Baku Keterangan
Pengelola Agrobisnis Manager Agrobisnis Pelaksanaan Teknis Persyaratan / Perlengkapan Waktu (Menit) Output
1. Menyusun RKA-KL untuk pembangunan kandang ternak sapi RKA-KL 15 Menit Pembangunan kandang
2. Menyusun RKA-KL untuk pengembangan unit usaha melalui pengadaan bibit, pakan, obat dan vitamin ternak sapi Data kebutuhan Pengelolaan ternak 15 Menit Kebutuhan ternak
3. Memberikan pakan sesuai dengan kebutuhan berdasarkan tupoksi dari Manajer Pengelola Pemeliharaan ternak 60 Menit Laporan kondisi ternak
4. Melakukan teknis perkawinan ternak sapi Pemeliharaan ternak 60 Menit Laporan
5. Melakukan pemeliharaan anak sapi Pemeliharaan ternak 60 Menit Laporan
6. Membersihan kandang secara berkala oleh Pengelola teknis Pemeliharaan ternak 60 Menit Laporan
7. Melakukan pengadaan makanan ternak sapi secara teratur Pemeliharaan ternak 60 Menit Laporan
8. Menyampaikan kebutuhan obat-obatan ternak sapi Laporan 15 Menit Pemeliharaan ternak
9. Manajemen pemeriksaan kesehatan ternak sapi Pemeliharaan ternak 60 Menit Laporan
10. melaporankan perkembangan keadaan ternak sapi oleh pengelola teknis kepada Manajer Laporan 15 Menit Data
11. Menerima laporan tentang proses pengelolaan ternak sapi Laporan 15 Menit Data
12. Menerima laporan tentang proses pengelolaan ternak sapi Laporan 15 Menit Data
13. Menerima laporan keadaan, perkembangan dan kebutuhan ternak sapi dari pengelola teknis Laporan 15 Data
14. Mengarsipkan dokumen unit Agrobisnis Laporan Data 30 Arsip